Menurut dari yang telah diterangkan pada pelajaran awal, pelayanan adalah: bagaimana cara memahami dan menerima diri sendiri, orang lain dan lingkungan. Jika seseorang dapat memahami dan menerima diri sendiri maka ia akan mudah memahami dan menerima lingkungan serta masyarakat disekitarnya. Dan seorang konselor dapat dengan mudah menyelesaikan masalah yang dihadapi kliennya.
PENGERTIAN LAYANAN ORIENTASI
Menurut Drs. Tawil dalam Diktat Mata kuliah Dasar-Dasar Bimbingan Konseling; Layanan orientasi ditujukan bagi siswa baru dan pihak lain guna pemahaman dan penyesuaian diri terhadap lingkungan sekolah yang baru dimasuki. Menurut Prayitno Layanan orientasi yaitu layanan konseling yang memungkinkan klien memahami lingkungan yang baru dimasukinya untuk mempermudah dan memperlancar berperannya klien dalam lingkungan baru tersebut.
Nama : Ida Rusma Herawati
Nim : 10942006733
Mata kuliah : Bimbingan Konsling I
Dosen : M. Fahli Zatra Hadi, S. Sos. I
Tiada ulasan:
Catat Ulasan